Breaking

Trans Jatim di Tlogomas dan Dinoyo Tetap di Lokasi Lama Usai Evaluasi

Trans Jatim di Tlogomas dan Dinoyo Tetap di Lokasi Lama Usai Evaluasi

9 January 2026

Infomalang.com – Keputusan terkait dua titik perhentian Bus Trans Jatim di kawasan Tlogomas dan Dinoyo Kota Malang akhirnya dipastikan tidak mengalami perubahan lokasi. Setelah melalui proses evaluasi, pemerintah daerah bersama pihak terkait menilai bahwa kedua