Breaking

MAN 2 Kota Malang Apresiasi Pegawai Berprestasi

MAN 2 Kota Malang Apresiasi Pegawai Berprestasi

10 January 2026

Infomalang.com – MAN 2 Kota Malang kembali menunjukkan komitmennya dalam membangun budaya kerja profesional melalui pemberian apresiasi kepada pegawai berprestasi. Program ini menjadi bagian dari upaya madrasah untuk mendorong kinerja, disiplin, dan dedikasi aparatur pendidikan